Keuntungan Menjalankan SEO Website – Bagi MinTiv, sebuah website dapat dikategorikan sebagai website bisnis apabila website tersebut memberikan keuntungan bagi Anda. Keuntungannya sendiri bisa beragam, mulai dari yang paling kentara dampaknya, yakni meningkatkan conversion rate, hingga yang tidak terasa tetapi sangat penting, seperti meningkatkan brand awareness.
Nah berikut ini MinTiv akan memberikan Anda tambahan insight tentang apa saja keuntungan menjalankan SEO website. MinTiv akan menjelaskannya dalam 9 keuntungan. Jadi simak baik-baik artikel ini sampai habis ya!.
Keuntungan Menjalankan SEO Website
1. Traffic Website Meningkat.
Yang pertama adalah keuntungan traffic website meningkat. Ya, inilah keuntungan pasti yang akan Anda dapatkan ketika Anda menjalankan SEO website. Jika traffic website meningkat, maka Anda bisa dengan mudah menerapkan berbagai strategi penawaran kepada pelanggan melalui konten artikel.
Anda hanya perlu fokus mencari strategi promosi mana yang terbaik, tanpa perlu pusing lagi memikirkan metrik traffic website.
2. Jumlah Traffic Potensial Juga Meningkat.
Kedua, adalah jumlah traffic potensial akan meningkat. Hal ini jelas, karena konten-konten yang berada di halaman 1 Google jelas akan mengundang klik dari pengunjung Google. Yang perlu Anda lakukan demi mendapatkan klik tersebut adalah mengoptimalkan penggunaan judul dan juga meta description.
Dengan catatan, Anda juga tidak melewatkan bagaimana caranya menuliskan konten artikel sesuai SEO. Baca lengkap panduan penulisan artikel sesuai SEO, pada artikel di bawah ini;
Baca Juga: Apa itu Artikel SEO dan Cara Membuatnya?
3. Promosi 24 Jam Gratis di Google.
Keuntungan yang ketiga, adalah promosi 24 jam gratis di Google. Keuntungan inilah yang banyak marketer inginkan, terlebih jika konten mereka memiliki search intent jenis transactional/commercial navigational.
Apabila konten Anda sudah berada di halaman 1 Google, Anda tidak perlu lagi menggunakan aplikasi atau platform PPC (Pay Per Click) seperti Google. Yang perlu Anda lakukan adalah mengoptimalkan customer journey yang Anda rancang yang berawal dari konten tersebut. Apakah memudahkan pelanggan atau tidak.
Keuntungan inilah yang juga dirasakan oleh Creativism, agen digital marketing dengan layanan lengkap termasuk SEO. Di mana banyak dari keyword dengan search intent jenis transactional/commercial navigational mereka masuk di halaman 1 Google.
Anda bisa melihat apa saja keyword yang mereka berhasil memenangkan persaingan di Page 1 Google, video di bawah ini;
4. Konversi Meningkat.
Promosi 24 jam gratis di Google, dengan keyword atau niche yang memang banyak dicari, tentunya akan meningkatkan konversi penjualan Anda. Ya, seperti yang sudah MinTiv katakan sebelumnya, Anda tidak perlu lagi menggunakan PPC seperti Google Adsl apalagi hanya demi meningkatkan konversi.
Sama halnya seperti Creativism, mereka mendapatkan banyak konversi, mulai dari model makro dan juga mikro. Contoh saja pada salah satu layanan mereka yakni Jasa Video TikTok, yang setiap hari selalu mendapatkan konversi, baik makro maupun mikro.
6. Kesempatan Mendapatkan Backlinks Lebih Besar.
Website yang sering tampil di halaman pertama Google tentunya memiliki kualitas dan kredibilitasnya tersendiri. Banyak pebisnis online yang menjadikan website-website di halaman 1 Google sebagai referensi konten mereka. Beberapa pebisnis bahkan dengan sukarela memberikan backlink pada website tersebut meski belum melakukan pendekatan dengan owner-nya.
Hal ini boleh-boleh saja, mengingat salah satu teknik untuk mengangkat nama dan kredibilitas website adalah dengan mencantumkan referensi dari website yang ahli di niche konten tersebut.
Semisal ketika Anda menuliskan konten tentang Cara Optimasi Website, dan Anda memberikan keterangan bahwa inspirasi konten tersebut berasal dari Creativism. Agen Digital Marketing, maka perlahan konten website akan lebih terpercaya, karena efek dari referensi yang Anda ambil.
6. Web Jadi Kredibel dan Terpercaya.
Berikutnya, masih berhubungan dengan keuntungan yang sebelumnya. Ya, website Anda akan jadi lebih kredibel dan terpercaya. Hal ini pasti, karena algoritma Google tidak akan membiarkan penggunanya menemukan konten dengan relevansi yang rendah terhadap search intent sebuah keyword.
7. Segmented Marketing Bisa Lebih Mudah Dilakukan.
Keuntungan menjalankan SEO website berikutnya, adalah mudahkan Anda jalankan segmented marketing.
Baca Juga: Apa itu Local SEO dan Bagaimana Cara Memanfaatkannya?
Bagaimana caranya?. Apakah Anda masih ingat dengan artikel MinTiv sebelumnya tentang Local SEO?. Teknik optimasi Local SEO akan memudahkan Anda untuk melakukan segmentasi audiens market memanfaatkan long-tail keyword yang bersifat spesifik.
Semisal Jasa Video TikTok Jogja, kata Jogja inilah yang menjadi cara Anda lakukan dalam melakukan segmentasi audiens market. Mengapa? karena rata-rata orang yang mencari kata kunci seperti ini, sebagian besar berasal dari daerah Jogja.
8. Bounce Rate Menurun Drastis
Karena Google bekerja dengan sistem search intent, maka besar kemungkinan konten yang berada di halaman 1 Google akan mengalami bounce rate tinggi.
Kecuali jika isi konten Anda memang kalah dengan konten-konten baru yang muncul, seperti informasi penawaran, informasi kualitas produk/layanan, informasi yang lebih lengkap/terperinci, dan lain-lain.
9. Brand Awareness Meningkat
Terakhir, adalah brand awareness yang meningkat. Untuk keuntungan yang satu ini, sebenarnya adalah efek domino 8 keuntungan sebelumnya. Perlahan namun pasti, bisnis Anda akan lebih mudah dikenal dan juga mencapai tingkatan tertinggi dari brand awareness yakni Top Level of Mind.
Inilah penjelasan lengkap tentang apa saja keuntungan menjalankan SEO website. Apabila Anda berminat untuk segera mendapatkan berbagai keuntungan di atas, tetapi belum maksimal dalam proses menjalankan SEO, hubungi Creativism.id. Agen SEO Terbaik yang siap melayani Anda.
Pesan Juga: Jasa Desain Konten IG Terbaik
Creativism menyediakan layanan Digital Marketing untuk perorangan, UMKM, UKM, hingga perusahaan besar yang mencari partner untuk menghandle social media, website, SEO, dan menyediakan seluruh kebutuhan promosi hingga IT Solution untuk bisnis Anda. Hubungi mereka di nomor WhatsApp 081 22222 7920.
[…] Baca Juga: Keuntungan Menjalankan SEO Website […]
[…] Baca Juga: 9 Manfaat yang Akan Didapatkan Jika Menjalankan SEO Website […]
[…] Baca Juga: 9 Manfaat Menjalankan SEO Marketing bagi Bisnis […]
[…] Baca Juga: Manfaat-Manfaat Menjalankan SEO Website […]
[…] Baca Juga: Keuntungan Menjalankan SEO Marketing […]
[…] Baca Juga: Apa Saja Keuntungan Menjalankan SEO untuk Web Bisnis? […]
[…] salah satu keuntungan menjalankan SEO website yaitu meningkatnya organik trafik. Hal ini karena SEO bekerja dalam mengoptimalkan keyword di […]
[…] Baca Juga: 9 Keuntungan Menjalankan SEO Pada Website […]
[…] Baca Juga: 9 Keuntungan Menjalankan SEO Website […]
[…] Baca Juga: 9 Keuntungan Menjalankan SEO Marketing […]
[…] Baca Juga: 9 Keuntungan SEO Marketing […]